Saturday, April 03, 2010

Membuat favicon Address Bar di Blogger

Sebelumnya terimakasih Ya Allah, Engkau telah memberikan petunjuk disaat aku ingin belajar lagi di dunia komputer ini... semoga berkah. Amiin..

Oke.. kita mulai langkah-langkah membuat favicon di blogger..
  1. Siapkan gambar yang akan dijadikan favicon pic (dalam format .jpg, .bmp, .gif),
  2. Upload gambar tersebut ke salah satu situs pembuat favicon (Favicon generator bahasa kerennya.. hehehe), misalnya ke http://www.freefavicons.info/ ,
  3. Jika ada yang mau menambahkan teks berjalan (Scroll Text) silakan ditulis di kolom yang disediakan... kalo gak mau ya gpapa... :D
  4. Klik tombol Create Favicon
  5. Akan muncul preview gambar yang akan dijadikan favicon pic-nya, jika sudah sesuai maka klik tombol downloadnya ya...
  6. Setelah didownload, kita buka filenya karena file yang didownload adalah file compressan. Jadi, Extract dulu (tau khan caranya.... kalo belum tau, klik kanan - extract file...)
  7. Akan muncul file-file previewnya yang berekstension .png,
  8. Nah, sekarang login ke blogger-nya
  9. Buatlah 1 postingan baru... dan tulisan itu kita dalam kondisi edit html ya.. jangan di bagian tulis.. karena kita akan melihat Url addressnya...
  10. Upload gambar favicon yang tadi di extract ke blogger...
  11. akan muncul alamatnya, misalnya : http://1.bp.blogspot.com/......
  12. Lihat yang ditandai...
  13. Simpan postingan kita (jangan dipublish ya... simpen aja biar banyak..:D)
  14. Beralih ke setting template-nya.... edit htmlnya... letakkan Url address
    
    

  15. Simpan.. dan cek it out di blognya.
Sumber : Blogger Buster , KBM, Free Favicons

Related Posts:

  • Test ajaHidup Adalah UjianManusia diciptakan untuk menjadi seorang hamba yang mengabdi pada penciptanya. Bukan hanya manusia yang diharuskan untuk menyembah p… Read More
  • Cara Mengatur Ukuran Kertas dan MarginsDalam suatu penulisan berbagai macam dokumen, adakalanya jenis kertas berbeda-beda tergantung pada bentuk dokumen yang akan dibuat. Ukuran kertas bisa… Read More
  • Merubah Jenis Huruf (FONT)Jenis huruf pada Open Office.org Writer disebut dengan Character. Jenis huruf yang sering kita sebut dengan FONT. Jenisnya bermacam-macam dan dapat di… Read More
  • Cara Memulai Program Open Office.orgPertama-tama program aplikasi Open Office.org harus sudah terinstal pada komputerKlik Start Menu pada taskbarKlik All Programs jika menggunakan Window… Read More
  • Membuat dan Menyimpan DokumenCara Membuat Dokumen baru pada Open Office.org WriterKlik pada menubar FilePilih NewLalu pilih Text DocumentAkan muncul halaman baru yang siap digunak… Read More

0 komentar:

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com