Monday, August 28, 2006

Merubah Jenis Huruf (FONT)

Jenis huruf pada Open Office.org Writer disebut dengan Character.
emoticon Jenis huruf yang sering kita sebut dengan FONT. Jenisnya bermacam-macam dan dapat diganti sesuai dengan kemauan kita. Efek pada huruf bisa kita berikan juga mulai dari efek tebal (Bold), Miring (Italics) dan Bergaris Bawah (Underline).
Caranya ialah sebagai berikut:
  1. Klik menu Format
  2. Klik pada pilihan Character (Font pada open office diganti dengan Character)
  3. Pada kotak dialog Font, pada pilihan Font maka kita dapat mengganti jenisnya. pada pilihan type face kita dapat memberikan efek tulisan Bold, Italics. Size untuk mengganti ukuran huruf.
  4. Setelah pengaturan selesai, kita klik tombol OK.
Semua hal bisa kita lakukan dan dipelajari apabila dimulai dari niat kita untuk belajar. emoticon

Hidup Open Source Indonesia emoticon

Related Posts:

  • Format number di Mail merge wordSumber : http://dkarimun.blogspot.com BagiAnda yang sering menggunakan Mail Merge Word, mungkin pernah menemukan kok kalau nomor formatnya tidak … Read More
  • Mutasi Pati dan Pamen Polri "mei 2010" Mabes Polri kembali melakukan Promosi dan Mutasi Pati dan Pamennya di Bulan Mei 2010, Beberapa Pamen ini akan mengikuti pendidikan Lemhanas, adap… Read More
  • Photoshop ( part 1 ) Photoshop merupakan salah satu aplikasi pengolah gambar ( bitmap ) yang paling banyak dipakai orang dalam hal editing foto. Aplikasi ini selain muda… Read More
  • KOMPUTER ( part 1 ) Masa kini semua orang akan mengenal apa itu namanya komputer baik anak kecil hingga orang dewasa. Dunia kerjapun sekarang menuntut pegawainya untuk b… Read More
  • Belajar SESSION di Pusdikmin PolriHari ini Senin tanggal 21 Juni 2010, minggu ke-3 Dikbangspes Programmer Komputer Polri TA.2010 di Pusdikmin Lemdiklat Polri diberikan pelajaran mengen… Read More

0 komentar:

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com